Kamis, 06 Oktober 2011 di 03.40 |  
Pada posting x ini saya akan memberitahu bagaimana cara men convert bitmap menjadi vektor dengan menggunakan vektor magic.
1.Buka aplikasi portable vector magic
2.masukkan file yang ingin kamu ubah menjadi gambar vektor dengan cara klik import from folder dan pilih file yang akan kamu ubah lalu klik ok
3.Pilih fully automatic, maka software ini secara otomatis akan menyesuaikan sendiri tone atau intensitas vektor yang akan dihasilkan nantinya atau pilih advanced jika kamu ingin mengatur sendiri tingkat intensitasnya, tetapi dalam postingan ini saya hanya akan memberikan cara melalui fully automatic



4.Tunggu sejenak, setelah proses loading selesai maka gambar bitmap kamu sudah menjdi vektor dengan kualitas yang tinggi, lalu pilih tingkat kualitas gambar dengan memilih detail level





5.Klik next, dan save as untuk menyimpan hasilnya, sekedar tambahan saja jika kamu ingin mengedit file tersebut melalui corel draw sebaiknya disimpan dalam bentuk .svg agar mudah dibaca, semoga bermanfaat



http://keyfox.blogspot.com/2011/03/ubah-gambar-bitmap-menjadi-vektor.html
Diposting oleh Haris C_24

0 komentar:

Visit the Site
MARVEL and SPIDER-MAN: TM & 2007 Marvel Characters, Inc. Motion Picture © 2007 Columbia Pictures Industries, Inc. All Rights Reserved. 2007 Sony Pictures Digital Inc. All rights reserved. blogger templates